BUKU PANDUAN KOMISI PEMILIHAN KORWIL WILAYAH VII ILMIKI 2017-2019

PANDUAN KOMISI PEMILIHAN KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 TAHUN 2017

Pengarah dan Pelaksana: TIM KPK ILMIKI WILAYAH 7 2017 Ketua

: Tia (STIK Muhammadiyah Pontianak)

Sekertaris

: Widya Aprinika Sari (Univ. Muhammadiyah Banjarmasin)

Informasi

: Eka Sawitri (Univ. Muhammadiyah Kalimantan Timur)

Penanggung Jawab: Sekertaris Jendral ILMIKI 2017-2019 Muhammad Nasrullah

Penyusun: TIM KPK ILMIKI WILAYAH 7 2017

Diterbitkan dan didistribusikan oleh: INFOKOM ILMIKI WILAYAH 7 2017-2019

Informasi lebih lanjut hubungi: TIM KPK ILMIKI WILAYAH 7 2017 Tlp. 0895702023238 (Ketua KPK)/ 081351310128 (Bag. Informasi KPK) Email : [email protected]

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan Rahmat, Inayah, Taufik dan Hidayahnya sehingga Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 diselesaikan oleh Tim KPK untuk menjadikan pedoman pada suadara/i yang akan menjadi calon pimpinan tertinggi ILMIKI WILAYAH 7 dan pada calon pemilih nantinya. Didasari adanya semangat yang besar untuk memajukan kualitas keperawatan di Indonesia melalui organisasi nasional ILMIKI WILAYAH 7 yang mewadahi mahasiswa S1 ilmu keperawatan di wilaya 7. Dengan terbitnya Panduan ini juga bertujuan agar Tim KPK dapat sukses dalam menyelenggarakan pemungutan dan penghitungan suara pada pemilihan nantinya. Besar harapan kami setelah proses kelangsungan pelaksanaan pemilihan ini oleh KPK akan menghasilkan hasil yang terbaik dan terpilihnya KORWIL sesuai harapan kita bersama untuk kemajuan ILMIKI WILAYAH 7. Akhirnya kami selaku pelaksana mengucapkan terima kasih dan selamat bekerja sama. Semoga Tuhan yang Maha Esa senantiasa memberikan petunjuk dan keselamatan bagi kita semua.

Banjarmasin, 7 Oktober 2017 Hormat kami,

TIM KPK ILMIKI WILAYAH 7 2017

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

2

BAB 1 PENDAHULUAN

Ikatan Lembaga Mahasiswa Ilmu Keperawatan Indonesia (ILMIKI) merupakan organisasi mahasiswa yang beranggotakan lembaga kemahasiswaan ilmu keperawatan di Indonesia untuk berkiprah dalam bidang keperawatan sejak 24 September 2000. ILMIKI memiliki tujuan dan fungsi untuk menggembangkan keperawatan profesional Indonesia dan memperluas jaringan komunikasi lembaga mahasiswa S1 Keperawatan. ILMIKI berada diseluruh wilayah indonesia yang dibagi menjadi VII (tujuh) wilayah, dimana setiap wilayah memiliki KORWIL atau Koordinator Wilayah untuk memantau dan mengkoordinir segala kegiatan penting. Dalam upaya membina pribadi mahasiswa S1 ilmu keperawatan menjadi insan profesional yang berakhlak mulia, berbudi luhur, dapat mengembangkan lebih luas kreatifitas keilmuan, serta untuk pembangunan kesehatan nasional. ILMIKI dipimpin oleh seorang Sekjend dan untuk tingkat wilayah di pimpin oleh KORWIL dan staff lain sebagai penggerak segala tujuan, peran, dan upaya tersebut. Komisi Pemilihan KORWIL (KPK) adalah komisi independen yang dipilih oleh seluruh anggota ILMIKI WILAYAH 7 dalam kongres IX ILMIKI sesuai pada ART, Bab VI pasal 21 ayat 2A. KPK memiliki tanggung jawab dalam pelaksanaan pemilihan KORWIL. Pada setiap institusi di ILMIKI WILAYAH 7, KPK memiliki anggota untuk dapat memberikan informasi lebih terhadap pencalonan sekretaris jendral. Dalam proses pemilihan setiap anggota ILMIKI WILAYAH 7 (institusi) berhak mengajukan 1 (satu) calon Koordinator Wilayah. Komisi Pemilihan KORWIL (KPK) tahun 2017 ini diharapkan mampu menjalankan amanah sesuai aturan yang berlaku. Kami dari Tim KPK mengharapkan kerja sama dari berbagai pihak baik internal maupun eksternal lembaga independen ini. Panduan ini dibuat untuk mempermudah informasi dari setiap institusi maupun calon Koordinator Wilayah ILMIKI WILAYAH 7 nantinya. Dari segala teknis dan aturan pelaksanaan pun akan dijelaskan dalam panduan ini.

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

3

BAB II PETUNJUK TEKNIS

A. Unsur Pelaksanaan KPK 1. TIM KPK a. KPK dibentuk melalui musyawarah dari tiap-tiap wilayah pada saat musyawarah ILMIKI WILAYAH 7, untuk melaksanakan proses pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 via online sebagai lokasi pemilihan. b. Anggota KPK sebanyak 3 (tiga) orang yang terdiri atas seorang Ketua, Sekertaris dan Bagian Informasi. c. Tugas KPK adalah melaksanakan proses

pemilihan,

pemungutan dan

penghitungan suara pada pelaksanaan serta mewujudkan keadilan.

2. Tempat Perhitungan Suara (TPS) Tempat Perhitungan Suara (TPS) secara online yang ditentukan oleh TIM KPK.

3. Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 ditentukan oleh Tim KPK setelah melakukan proses verifikasi oleh Tim KPK Calon Wajib : 1. Melakukan Pendaftaran Online http://bit.ly/Korwil7_ILMIKI 2. Melakukan Fit and Proper Test yang akan dilakukan secara online pada tanggal 22 Oktober 2017 3. Menjalankan Proses Kampanye atau Sosialisasi dengan sebaik-baiknya pada masa yang telah ditentukan oleh Tim KPK yaitu pada tanggal 21-23 Oktober 2017.

b. Calon Berhak : 1. Menyaksikan pelaksanaan perhitungan suara via online. 2. Meminta

penjelasan

mengenai

hal-hal

yang

berhubungan

dengan

pelaksanaan penghitungan suara. 3. Mengajukan keberatan atas terjadinya kesalahan dan/atau pelanggaran dalam

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

4

pelaksanaan penghitungan suara ke KPK.

c. Calon Dilarang Keras : 1. Mempengaruhi dan mengintimidasi pemilih dalam menentukan pilihannya. 2. Mengerjakan atau membantu mempersiapkan perlengkapan pemungutan dan penghitungan suara serta mengisi formulir pemungutan suara dan hasil penghitungan suara. 3. Mengganggu kerja KPK dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya. 4. Mengganggu pelaksanaan penghitungan suara.

4. Pemilih Pemilih adalah seseorang yang tepilih dan verifikasi khusus yang ditentukan oleh TIM KPK tanpa meminta kesepakatan forum. a. Pemilih terpilih adalah 1 orang yang mewakili masing-masing institusi di wilayah 7. b. Setiap Pemilih memiliki 1 hak suara.

5. Aturan Khusus a. Bakal Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 harus memenuhi seluruh kreteria KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 sebagaimana tercantum dalam AD/ART atau sesuai kesepakatan wilayah. b. Seluruh persyaratan administrasi dikumpulkan dalam bentuk softcopy/scan paling lambat tanggal 20 Oktober 2017 dikirimkan melalui email ke [email protected] c. Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 periode 2017-2019 dilangsungkan secra online pada 25 Oktober 2017 d. Seluruh

calon

KORWIL

yang

sudah

terdaftar

tidak

diperkenankan

mengundurkan diri demi menjaga ketertiban jalannya pemilihan.

3. Kriteria Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 a.

Percaya dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

5

b.

Memiliki pengalaman organisasi dalam lembaga kemahasiswaan minimal 1 periode kepengurusan.

c.

Pernah mengikuti kegiatan minimal 1 kali agenda wajib atau agenda nasional

d.

Berdedikasi tinggi terhadap ILMIKI WILAYAH 7

e.

IPK minimal 3,00

f.

Pada masa kepemimpinan tidak lebih dari dua semester tahap klinik.

g.

Tidak sedang memegang jabatan penting di lembaga atau bersedia untuk demisioner dini dari jabatan yang sedang dipegang apabila nantinya terpilih menjadi KORWIL ILMIKI WILAYAH

h.

Memiliki rencana strategis untuk 2 tahun kedepan

4. Persyaratan Administrasi Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 a. Mengisi Google Form pendaftaran Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 yang telah dibuat oleh KPK b. Membuat Draft Grand Design berisi visi, misi, masterpiece/hal yang ingin dicapai saat menjadi KORWIL, inovasi, tagline, serta penjelasan singkat mengenai program kerja yang akan dilaksanakan selama menjalankan kepemimpinan sebagai KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 dalam bentuk PDF c. Membuat Essay dengan Tema “Pandangan Kondisi ILMIKI WILAYAH 7 Saat Ini” minimal 200 kata. Diketik dengan ketentuan: -

Kertas ukuran A4

-

Font TNR (Times New Roman) 12

-

Spasi 1,5

-

Margin: Kiri 4, kanan 3, atas 3, bawah 3

-

Dikirimkan dalam bentuk Word

d. Menyertakan lampiran-lampiran sebagai berikut dalam bentuk softcopy/scan dan Hardfile: 1. Formulir Pendaftan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 (download) 2. Fotocopy/scan KTP dan KTM 3. Transkrip nilai terakhir 4. Foto berwarna 4X6 formal, menggunakan jas alamamater dengan background merah

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

6

5. Menyertakan sertifikat atau surat keterangan keikutsertaan dalam kegiatan/ agenda wajib atau nasional ILMIKI 6. Surat pernyataan kesediaan untuk mendedikasikan diri pada ILMIKI WILAYAH 7 terpilih ataupun tidak terpilih sebagai KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 7. Surat rekomendasi dari (boleh salah satu) : -

Ketua lembaga kemahasiswaan dari insitusi. (Ketua HIMA/BEM).

-

Pimpinan tertinggi lembaga kemahasiswaan dari insitusi (Ketua Lembaga HIMA/BEM).

Keterangan : i. Agenda Wajib ILMIKI adalah Rapat Kerja Nasional, Sidang Tahunan dan Kongres. ii. Agenda Nasional ILMIKI adalah TEMILNAS, LKMM, Ners Vaganza \dan LOKARNAS.

5. Aturan Tambahan a

Apabila calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 lebih dari 1 orang, maka akan dilaksanakan pemungutan suara dengan mekanisme yang telah ditetapkan.

b

Apabila sampai batas waktu yang ditentukan, hanya ada 1 bakal calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 yang ditetapkan sebagai calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 periode 2017-2019, maka mekanisme pemilihan dilaksanakan dengan mendampingkan dengan vote suara kosong.

c

Jika sampai saat kongres dilaksanakan masih belum ada yang mencalonkan diri atau dicalonkan sebagai KORWIL ILMIKI WILAYAH 7, maka akan dilakukan mekanisme lobby.

d

Lobby yang dimaksud pada poin c adalah me-lobby seseorang yang memenuhi kriteria sebagai KORWILILMIKI WILAYAH 7, dapat mempresentasikan secara online tentang “Pandangan kondisi ILMIKI WILAYAH 7 saat ini dan strategi yang akan datang bagi ILMIKI WILAYAH 7” serta dapat menyampaikan visi & misi untuk dicalonkan menjadi KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 periode 2017-2019.

e

Setiap anggota ILMIKI WILAYAH 7 berhak mengajukan 1 calon KORWIL baik dari institusi asal atau institusi lain yang menjadi anggota tetap ILMIKI

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

7

apabila sampai batas waktu belum ada yang mencalonkan diri sebagai KORWIL ILMIKI WILAYAH 7. f

Jika institusi anggota ILMIKI WILAYAH 7 akan mencalonkan seorang calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 yang bukan berasal dari institusinya, harus sudah dibuat kesepakatan kedua belah pihak baik lisan atau tulisan yang menyatakan rekomendasi/mencalonkan (oleh institusi tersebut) dan kesediaan untuk dicalonkan (oleh orang yang diajukan/direkomendasikan).

6. Mekanisme Pemilihan Dan Pemungutan Suara a. Setiap institusi Wilayah 7 memberikan 1 hak suara untuk 1 calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7. b. Suara dinyatakan sah apabila sesuai dengan aturan yang telah ditentukan.

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

8

Lampiran 1 PETUNJUK KHUSUS PENDAFTARAN DAN PENGUMPULAN BERKAS

a) Persyaratan administrasi (point b sampai d) calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 dikirimkan melalui email. Dikirim ke email [email protected] dengan subject “Pendaftaran KORWIL ILMIKI WILAYAH 7_ NAMA_ INSTITUSI” b) Pendaftaran dibuka sejak tanggal 14-20 Oktober 2017 c) Sebelum mengirimkan persyaratan administrasi ke email Tim KPK, Bakal Calon KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 WAJIB google form yang sudah disediakan oleh Tim KPK.

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

9

Lampiran 2

GAMBARAN ALUR PEMILIHAN KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017-2019

DOWNOAD PANDUAN KOMISI PEMILIHAN SEKJEND ILMIKI WILAYAH 7 2017

MENUNGGU HASIL VERIFIKASI DAN SELEKSI

MENGISI GOOGLE FORM YANG TELAH DIBUAT KPK LINK: http://bit.ly/Korwil7_ILMIKI

MENGIRIMKAN DRAFT GRAND DESIGN, ESSAY, DAN LAMPIRAN LAINNYA KE EMAIL TIM KPK

PENGUMUMAN CALON TETAP

FIT AND PROPER TEST

PERSIAPAN KAMPANYE

KAMPANYE

PEMILIHAN SEKJEND ILMIKI WILAYAH 7

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

10

Lampiran 3

JADWAL PENJARINGAN TANGGAL 13 Oktober 2017

14-20 Oktober 2017

21 Oktober 2017 22 oktober 2017 23 – 25 Oktober 2017

AGENDA Penerbitan buku panduan KPK

Pendaftaran (online) dan pengumpulan berkas (email)

KETERANGAN Panduan wajib dipelajari sebelum mendaftarkan diri menjadi KORWIL 7 Bakal calon wajib mengisi google form terlebih dahulu sebelum mengirimkan berkas syarat administrasi

Verifikasi dan seleksi administrasi Pengumuman calon tetap Masa Kampanye

Secara online, link akan diinfokan Tim KPK 26 Oktober 2017 Diskusi terbuka online Perwakilan institusi dalam diskusi dan 27 Oktober 2017 Pemilihan korwil pemilihan (1 orang) Desember 2017 RAKERNAS IX ILMIKI BAKAL CALON KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017-2019 24 Oktober

Fit and Propertest

*nb: APABILA ADA PERUBAHAN AKAN DIINFORMASIKAN OLEH KPK

Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017|

11

SPO KPK wil.7 (1).pdf

Page 2 of 12. Panduan Komisi Pemilihan KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 2017| 1. PANDUAN. KOMISI PEMILIHAN KORWIL ILMIKI WILAYAH 7 TAHUN 2017. Pengarah dan Pelaksana: TIM KPK ILMIKI WILAYAH 7 2017. Ketua : Tia (STIK Muhammadiyah Pontianak). Sekertaris : Widya Aprinika Sari (Univ. Muhammadiyah ...

908KB Sizes 3 Downloads 207 Views

Recommend Documents

KPK Poremećaji pažnej uz hiperaktivnost.pdf
POREMEĆAJI PAŽNJE UZ HIPERAKTIVNOST. Page 2 of 2. KPK Poremećaji pažnej uz hiperaktivnost.pdf. KPK Poremećaji pažnej uz hiperaktivnost.pdf. Open.

Panduan Pengisian KPK-A.pdf
s'3 e l. 4qg a.=9. 3qq Ed= (cr J (ct. sBA - - o. 5 0(o. (D -o) .3=d. EE*. 6'e *. +B -e qds. idg +. i d-5 *. =A I 7 h. oco. x= = otg)*. q= H. A'o. = E+q o a'd. 3I *. e.sa. =fcl- iE ...

KPK Razvoj samopoštovanja.pdf
Kako pomoći djetetu? RAZVOJ SAMOPOŠTOVANJA. Page 2 of 2. KPK Razvoj samopoštovanja.pdf. KPK Razvoj samopoštovanja.pdf. Open. Extract. Open with.

KPK Strahovi i anksioznost.pdf
a ne samo. djelomično. »» Savjetujte dijete da, ako zavrÅ¡i pisanje testa prije. predviđenog vremena, treba joÅ¡ jednom provjeriti. odgovore na pitanja. Jutro prije ...

spo-02-2807.pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. Main menu.

SPO: Structure Preserving Oversampling for ...
Technology and Design. ... minority class. Although several recent algorithm-level methods reviewed in [2] achieved good results on some imbalanced datasets, data-level methods are advantageous of addressing the imbalance issue ..... Figure 3. Visual

1.Notification of SPO (BS-16).pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. 1.Notification of ...

MATERI-PENGISIAN-LHKPN-MODEL-KPK-B.pdf
Page 4 of 31. MATERI-PENGISIAN-LHKPN-MODEL-KPK-B.pdf. MATERI-PENGISIAN-LHKPN-MODEL-KPK-B.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In. Main menu.

SPO (Strengthening Participatory Organization) is a ... -
A Master's degree in social sciences. •. 3 years of relevant experience. •. Excellent presentation and writing skills. •. Can work under pressure and can do multi ...

2.Revised Seniority List of SPO (BS-16).pdf
There was a problem previewing this document. Retrying... Download. Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. 2.Revised ...

Designation of Ms. Ibrahim as Accountant of SPO of the department ...
Designation of Ms. Ibrahim as Accountant of SPO of the department.pdf. Designation of Ms. Ibrahim as Accountant of SPO of the department.pdf. Open. Extract.