Binus at a Glance

GETTING TO KNOW BINUS

Jakarta in the Coming Years

Dengan pengalaman lebih dari 35 tahun, BINUS UNIVERSITY telah bertransformasi menjadi institusi pendidikan berskala internasional, melalui kualitas pendidikan yang ditawarkan dan sejumlah pengakuan dan

Jakarta sebagai pusat bisnis, budaya, pendidikan, dan hiburan merupakan kota yang tepat untuk memulai karier globalmu.

penghargaan internasional yang telah diraih. Jadilah bagian dari keluarga besar BINUS UNIVERSITY dan awali masa depan globalmu di sini.

Akademi Teknik Komputer (ATK)

1981

v Anggrek Campus

Syahdan Campus

1997

1984

Akademi Manajemen Informatika dan Komputer (AMIK)

Kijang Campus

1998

BINUS Square

2010

Alam Sutera Campus

BULC* Malang

BULC* Semarang

BULC* Palembang

BINUS Malang

Bekasi Main Campus

1984

2014

Semenjak diberlakukannya Masyarakat Ekonomi Asean (MEA), pembenahan dan perbaikan infrastruktur terus dilakukan. Hal ini tentunya turut memengaruhi perkembangan daerah sekitar, seperti Tangerang, Bekasi, Depok, hingga Bogor.

JAKARTA PERINGKAT DUNIA Jakarta berada di peringkat ke-47 dunia dan ke-14 negara Asia Pasifik untuk kota Future-Ready Economy (penggunaan teknologi sebagai pendorong ekonomi). Source: Antara News (2015)

04

MRT JAKARTA Jika ingin merasakan moda transportasi yang modern, kamu tidak perlu ke luar negeri. Jakarta juga akan segera memiliki MRT dalam waktu dekat, yang akan terhubung dengan 32 gedung di Sudirman dan Thamrin. Source: Jakarta Post dan www.jakartamrt.co.id (2016)

2.000 PERUSAHAAN

2015

2015

2014

Saat ini terdapat lebih dari 2000 perusahaan terdaftar di DKI Jakarta berdasarkan data Kementerian Perdagangan RI. Source : www.kemendag.go.id

Bekasi Bridging Campus

2016

2016

*BULC : BINUS UNIVERSITY Learning Community

2018

05

GETTING TO KNOW BINUS

Sharing Culture bersama Volunteer Asing

Improving our nation through education

Sesuai dengan nilai yang dianut, BINUS UNIVERSITY berkomitmen untuk membina Nusantara dan membangun serta memajukan komunitas berkelas global melalui pendidikan dan teknologi. Setiap anak pasti mempunyai mimpi yang ingin diraih. Namun belum semua anak memiliki kesempatan yang sama untuk dapat mewujudkannya. BINUS UNIVERSITY menyadari hal tersebut dan percaya bahwa pendidikan adalah dasar untuk kehidupan yang lebih baik. Melalui Teach for Indonesia (TFI), BINUS UNIVERSITY mengajak para mahasiswanya untuk berbagi kepada sesama. Setiap mahasiswa BINUS UNIVERSITY dipersiapkan

Dana Orang Tua Asuh Anak Yatim

dan dibina dengan sejumlah ilmu dan keterampilan agar dapat diaplikasikan untuk berbagi kepada sesama. Hingga pada akhirnya pendidikan yang diperoleh para mahasiswa bukan hanya berguna bagi diri mereka sendiri namun dapat membangun dan menjadikan Indonesia lebih baik lagi dengan memberdayakan seluruh lapisan masyarakat yang ada.

Kegiatan BIMBEL Teach for Indonesia

Kampanye Gerakan “Yuk Buang Sampah Pada Tempatnya” dengan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo

06

Pelatihan Foto Produk untuk Ikatan Wirausaha Indonesia

07

EXCELLENT QUALITY

Dalam usaha menghasilkan lulusan yang mampu bersaing secara global, BINUS UNIVERSITY telah mempersiapkan

Visi BINUS 2020 adalah “A World-Class University”. Hal ini diwujudkan melalui standar kualitas

langkah-langkah pasti untuk kamu lalui selama berkuliah di BINUS UNIVERSITY.

BINUS UNIVERSITY yang diakui secara nasional dan internasional.

General Orientation

Academic Orientation

Campus Life Orientation

Freshment Enrichment Program (FEP)/Pengenalan Kampus yang didampingi Buddy Coordinator

BINUS STUDENT JOURNEY

BINUS menyediakan Student Advisory Center untuk tempat konseling mahasiwa

Selama kuliah, setiap mahasiswa didampingi Academic Advisor & Buddy Coordinator

Nasional

Internasional

• Perguruan Tinggi Terbaik sejak 2012

• Sertifikasi ISO 9001:2008

oleh KOPERTIS Wilayah III

• World’s 3-Star by QS

• Akreditasi BAN PT

• QS World University Ranking

• MAKE Award

• Asian Most Admired Knowledge

• Telkom Smart Campus (TeSCA)

Enterprise (MAKE) Winners 2014

• Indonesian Quality Award -> menerapkan Baldrige

• Akreditasi Internasional -> ABET untuk program studi:

Criteria for Performance Excellence

Teknik Sipil, Sistem Komputer, Teknik Industri

• PADMAMITRA Award 2015

• Akreditasi Internasional -> EFMD Programme

GETTING TO KNOW BINUS

A WORLD CLASS EDUCATION

Accreditation System (EPAS) untuk program S1 International Accounting & Finance • Survey Student Barometer

Mulai Semester 5 hingga semester 6 mahasiswa akan menjalani Program 3+1

Implementasi Student Activity Transcript (SAT)

Penyelesaian Skripsi dan Tugas Akhir

80%

Inca Maya Sari | Sistem Informasi 2016 Mahasiswa Berprestasi Tingkat KOPERTIS Wilayah III Tahun 2015

Mendapatkan pekerjaan atau merintis usaha pribadi

Didukung oleh BINUS Career Center

08

DOSEN BINUS

Perkuliahan didukung dengan Sistem Akademik yang kuat

http://www.i-graduate.org

Didukung oleh BINUS Entrepreneurship Center

WISUDA

20% Gelar S2 Gelar Professor (Master) dan Ph.D

Dr. Widodo Budiharto, S. Si., M.Kom. Dosen Berprestasi PTS Tingkat KOPERTIS Wilayah III Tahun 2015

09

Hampir setiap harinya para mahasiswa berprestasi BINUS UNIVERSITY mendapatkan penghargaan bergengsi, baik dalam bidang penelitian, akademis maupun non-akademis.

Penghargaan Tingkat Jabodetabek

77 Penghargaan Tingkat Nasional & Provinsi

28 Penghargaan Tingkat Internasional

Untuk itu Student Creativity Development Center (SCDC) hadir dengan berbagai organisasi kemahasiswaan untuk kamu menyalurkan minat, bakat, dan kreativitasmu. Terdapat 3 jenis organisasi kemahasiswaan yang bisa kamu pilih :

Keberhasilan ini tentunya didukung juga oleh beberapa Student Support berkualitas yang disiapkan oleh BINUS UNIVERSITY untuk seluruh

Bela Diri

mahasiswanya :

Kerohanian

Student Registration and

Bidang Keilmuan

Service Center (SRSC) Menyediakan berbagai kebutuhan dan solusi untuk

53

GETTING TO KNOW BINUS

ONE ACHIEVEMENT EVERY TWO DAYS!*

Selain berhasil secara akademis, sisi kreativitas dan kemampuan berorganisasimu juga perlu diasah agar dapat terus berkembang dan bersaing secara global.

permasalahan akademismu.

Media Informasi

Kesenian

UKM

Student Advisory Center (SAC) Disediakan untuk kamu yang ingin berkonsultasi perihal masa depan, atau kesulitan selama kamu

Penalaran

Olahraga

berkuliah di BINUS. BINUS Career Center (BICAR)

Komunitas

Menyediakan informasi seputar magang dan kesempatan berkarier setelah lulus. BINUS Entrepreneurship Center (BEC)

Faculty of Economics and Communication

Faculty of Humanities

Menyediakan pelatihan praktis dan bimbingan tentang kewirausahaan untuk kamu yang tertarik menjadi entrepreneur.

School of Business Management

Faculty of Engineering

Bidang Kemasyarakatan

BINUS Alumni Relation Center (BARC) Mewadahi dan memelihara relasi antar para lulusan. Language Center Hadir dengan fasilitas audio dan multimedia canggih

HMJ School of Design

School of Information System

agar kamu bisa bersaing di dunia global dengan *Berdasarkan rata-rata data dalam satu tahun

kemampuan berbahasa asing yang baik.

School of Computer Science

Informasi Lebih Lanjut Kunjungi : scdc.binus.ac.id

10

11

Global Standard Technical Competencies

SelfManagement

Problem Solving and Decision Making

6 Key Soft Skills

English/ Chinese/ Japanese Proficiency

Employability and Entrepreneurial Skills

12

Planning and Organizing

Striving for excellence Perseverance Integrity Respect Innovation Teamwork

ICT Skills

International Experience

Communication

Numerical Literacy

Team Work

BINUS VALUES

GETTING TO KNOW BINUS

BINUS SUCCESS FORMULA

Setelah menguasai kompetensi akademis yang berkualitas global, semua mahasiswa BINUS UNIVERSITY juga diperkaya dengan Employability and Entrepreneurial Skills (E&E Skills) Development. E&E Skills ini diintegrasikan ke dalam mata kuliah, sehingga lulusan BINUS UNIVERSITY tak hanya siap bekerja tapi juga mampu menjadi pencipta lapangan kerja.

Based on our belief in God, our passion for education, and our view of a bright future, we are committed to developing the nation and to building a global community through education and technology.

Innovation Capability and Global Mindset

Initiative and Enterprise

13

GETTING TO KNOW BINUS

FAKTA SEPUTAR LULUSAN SARJANA YANG PERLU KAMU KETAHUi JOB

Mengapa?

dari

7.56 Juta Pengangguran

6.40%

Pengangguran Sarjana Source: BPS Agustus 2015

BINUS SUCCESS FORMULA Didukung oleh

Skill

X

Skill

Ketidaksesuaian Keahlian Lulusan dengan Kriteria yang Dibutuhkan BINUS SUCCESS FORMULA

Soft Skill Required

Untuk Mengatasi Hal Tersebut BINUS Memiliki BINUS SUCCESS FORMULA

Program 3+1 Program ini sebagai solusi untuk menjembatani ketidaksesuaian keahlian Fresh Graduates dengan industri atau masyarakat

14

Yaitu GLOBAL Employability and Entrepreneurial Skills

15

Penelitian

GETTING TO KNOW BINUS

3 Tahun Kuliah + 1 Tahun Menekuni Bidang Impianmu Langsung di Lapangan

Bagi kamu yang memiliki minat pada bidang penelitian, selama 2 semester kamu bakal dibimbing oleh penelitipeneliti terbaik dari dalam dan luar negeri. Dan diharapkan kamu bisa melahirkan inovasi-inovasi yang berguna bagi masyarakat.

Merintis Usaha (Business Start-Up) Di bidang ini kamu akan dibimbing oleh dosen-dosen yang tentunya sudah berpengalaman untuk membuat sebuah perencanaan bisnis yang matang dari nol sampai bisnis kamu berjalan stabil. Disini kamu juga dijembatani dengan banyak venture capital. Tentunya sangat cocok buat kamu yang berjiwa bisnis. Sudah siap untuk jadi pebisnis muda? Pasti siap dong!

Pengabdian Sosial BINUS menyadari bahwa di antara kamu ada yang merasa hidupnya akan lebih bermakna jika bisa membantu masyarakat sekitar. Melalui bidang ini kamu akan terjun langsung ke masyarakat untuk melakukan aksi-aksi sosial bersama Teach for Indonesia untuk membantu masyarakat sekitar.

Studi ke Luar Negeri

Penelitian

Kadang kala untuk bisa memiliki wawasan global, ada perlunya kita berkeliling dunia untuk bisa melihat dunia yang lebih luas. Bagi kamu yang tertantang untuk belajar di luar negeri, bersama BINUS International Office, kamu diberi kesempatan selama 1 tahun untuk menggali ilmu lebih dalam di negeri seberang dan mendapatkan pengalaman global.

Studi Luar Negeri

Magang Kerja di Perusahaan Eits, magang ini sedikit berbeda dengan yang pernah kamu ketahui! Pada bidang Magang di Program 3 + 1 ini kamu akan melakukan kerja praktek di perusahaan selama 1 tahun. Dan perusahaan tempat kamu bekerja akan memberikan kamu job description seperti mata kuliah kamu di kampus dengan total 32 SKS. Jadi kalau kerja kamu bagus, kemungkinan besar setelah lulus kuliah kamu langsung direkrut oleh perusahaan tersebut.

Merintis Usaha (Business Start-Up) Magang di Perusahaan

Pengabdian Sosial

Yuk kita intip apa sih 3 + 1 Program itu? Jadi, Program

BINUSIAN berkualitas

Simak dulu yuk, bagaimana opini dari beberapa Industri rekanan BINUS Samsung Electronics Indonesia “PT. Samsung Indonesia adalah salah satu perusahaan yang masuk ke dalam deretan perusahaan multinasional untuk pilot project program 3+1 BINUS UNIVERSITY. Kami sangat puas dengan kinerja teman-teman dari BINUS UNIVERSITY, mereka memiliki kemampuan yang kompeten dan semangat belajar yang tinggi.” Nisa | Assistant Engineer – Software Quality Assurance

Berpengalaman di bidangnya

3+1 itu program unggulan dari BINUS yang pasti seru. Di sini kamu bakal berhadapan langsung

dengan pelaku industri atau masyarakat. Sehingga ketika kamu lulus kuliah, kamu akan lebih siap untuk bekerja. Bahkan sebelum kamu lulus pun, kamu sudah bisa diajak bergabung untuk bekerja di tempat kamu melakukan

Bank Sinarmas

praktek lapangan.

“Program 3+1 ini sangat membantu Bank Sinarmas dalam membuat sistem yang lebih baik. Melalui program ini perusahaan dapat melihat langsung kemampuan dan karakter dari mahasiswa yang dikirim oleh BINUS UNIVERSITY.” Megawati | Human Resources

Program ini berlangsung selama 2 semester atau sebanyak 32 SKS dan berlaku untuk semua jurusan yang ada di BINUS UNIVERSITY. Dimulai dari semester 5 atau 6 sampai semester 7 kamu akan diarahkan untuk fokus pada

bank

bidang yang ingin kamu tekuni. Terdapat 5 jalur yang bisa kamu pilih untuk kamu tekuni, yaitu :

Valuable experience! 16

17

GETTING TO KNOW BINUS

Awards and Achievements

MAKE Award TELEOS | THE KNOW NETWORK UK

9

BINUS UNIVERSITY masuk dalam Top 20 Most Admired Knowledge Enterprise Winner di tingkat Asia.

Since 2012

QS Star BINUS UNIVERSITY meraih 3 bintang dari QS STARS Rated For Excellence, sebuah lembaga pemeringkat perguruan tinggi tingkat

IQA

dunia, untuk kategori Teaching, Facilities, Access, Employability and

Since 2014

Engagement. Untuk mengukur kinerja organisasi maka sejak 2011 BINUS UNIVERSITY mengikuti Indonesia Quality Award (IQA) dengan

www.topuniversities.com/universities/binus-university-bina-nusantara-university/undergrad

menerapkan Baldrige Criteria dan pada 2015 meraih level

Since 2011

Good Performance.

ABET BINUS UNIVERSITY sebagai perguruan tinggi swasta pertama di Indonesia yang mendapatkan akreditasi internasional dari ABET untuk

ISO

program Civil Engineering, Industrial Engineering, dan Computer

Since 2015

Engineering.

Sejak 1997 BINUS UNIVERSITY terus mempertahankan sistem penjaminan mutu sesuai dengan kriteria ISO 9001.

main.abet.org/aps/AccreditedProgramsDetails.aspx?OrganizationID=10135&ProgramIDs=

Since 1997

Perguruan Tinggi Terbaik

Since 2012

BINUS UNIVERSITY meraih penghargaan sebagai Perguruan Tinggi

• Winner ASEAN Skill Competition – Since 2012

Swasta Terbaik dari KOPERTIS Wilayah III untuk Bidang Teknik, Bidang

• 1st Rank Telkom Smart Campus Award (TESCA) – Since 2014

Komputer, Pengembangan Dosen, Riset dan Pemanfaatan, Pembinaan

• Awarded Padmamitra Award for Teach for Indonesia – 2016

Kemahasiswaan, Pengembangan Kerja Sama, dan Tata Kelola.

• The Best Indonesian School of Management – Since 2010 by MIX • The Best Indonesian School of Visual Communications Design – Since 2012 by MIX

http://www.tempo.co/read/news/2015/12/03/273724533/binus-jadi-pts-terbaik-di-

• The Best Indonesian School of Communications – Since 2012 by MIX

penghargaan-bina-mutu-2015

• The Best Indonesian School of Engineering – Since 2015 by KOPERTIS • The Best Indonesian School of Computer – Since 2015 by KOPERTIS

18

19

Unlimited Facilities

BINUSIAN Flazz Card

Setiap BINUSIAN terdaftar akan diperlengkapi dengan kartu multifungsi BINUSIAN Flazz Card yang sangat mempermudah hidupmu sebagai mahasiswa BINUS UNIVERSITY. Selain sebagai tanda pengenal dan akses ke sejumlah fasilitas kampus, kamu juga bisa mempergunakan kartu ini untuk bertransaksi di seluruh outlet jaringan BCA Flazz dengan berbagai keuntungan dan penawaran seru. BINUS UNIVERSITY juga menjanjikan suasana nyaman dan kondusif bagi mahasiswa untuk menuntut ilmu. Hal ini dapat dilihat melalui berbagai

BINUS Square HALL OF RESIDENCE Memiliki sekitar

1.500 Kamar

Studio Foto

Kitchen Lab

Drawing Studio

Auditorium

serta dalam berbagai kegiatan seru seperti Hello! University Life untuk pengenalan hingga nonton bareng, permainan, dan pertandingan olah raga antar-boarder. Selain itu, sejumlah seminar, workshop, dan short-course turut dihadirkan di sini. Dapatkan juga pengalaman berorganisasi melalui BINUS SQUARE Student

2.200

kegiatan seru untuk sesama boarder.

Dengan 17 lantai pada 4 tower terpisah untuk pria dan wanita.

MUN Conference Room

Sebagai penghuni BINUS SQUARE, kamu dapat ikut

(Single and double occupancy) yang mampu mengakomodir

BINUSIAN

Food-Technology Lab

Committee (BSSC) dengan ikut menyelenggarakan

Untuk keseharianmu, BINUS SQUARE dilengkapi dengan fasilitas koneksi Wi-Fi, lounge, reading room, games room, cafe, minimarket 24 jam, toko alat tulis dan fotokopi, ATM, guest room, laundry, gym, kolam renang, hingga lapangan basket dan futsal. Fasilitas BINUS Maya

20

LIFE AT BINUS

fasilitas yang disediakan, dilengkapi dengan teknologi memadai.

21

Global Opportunities Persiapkan dirimu untuk terjun di dunia kerja nyata dengan langsung bertemu para pakarnya.

BINUS is Us BINUS UNIVERSITY menyediakan berbagai kegiatan seminar dan workshop baik di dalam dan di luar kampus, seperti Studium Generale yang menghadirkan para pemimpin dan pengelola perusahaan multinasional dan internasional untuk berbagi pengalaman, pertemuan,

YASA PARAMITA SINGGIH Marketing Communication - BINUSIAN 2017 President at Men’s Republic Forbes 30 under 30 Asia 2016 by Forbes Kuliah di jurusan Marketing Communication BINUS UNIVERSITY tidak menghalangi saya untuk tetap menjalani bisnis saya yakni Mens Republic. Ilmu

kerjasama, hingga kolaborasi budaya. Juga ada Fresh n’

yang saya dapatkan ketika menjadi BINUSIAN mendukung saya untuk menjadi

Brite, kegiatan pameran hasil karya mahasiswa School of

entrepreneur muda.

VALENTINA MEILIYANA Manajemen - BINUSIAN 2016 Studium Generale IKEA Chapter

Founder and Owner Valentina Group Bagi saya, kuliah di BINUS UNIVERSITY sangat menyenangkan dan tentunya menambah relasi. Saya mengambil jurusan Manajemen karena saya percaya bahwa kualitas dan kredibilitas BINUS UNIVERSITY sangat baik dalam bidang ekonomi. Saya bangga menjadi komunitas BINUSIAN, karena dari sini juga peluang saya untuk mengembangkan bisnis selama saya kuliah semakin terbuka lebar. Terima kasih BINUS UNIVERSITY!

ANNISA YULINA Sastra Jepang - BINUSIAN 2016 Short Course at Ishikawa Foundation for International Exchange, Japan (Fall 2015)

Deputy Premier Queensland Visit

Dengan berkuliah di BINUS UNIVERSITY saya bersama 9 orang teman mendapatkan kesempatan untuk mengikuti program short course - Ishikawa Program Studi Jepang (IJSP) di kota Kanazawa, Ishikawa Prefecture. Melalui kegiatan ini kami mendapatkan banyak pengalaman menarik dalam kegiatan seni dan budaya Jepang. Untuk kalian yang senang bertemu hal-hal baru, jangan pernah melewatkan kesempatan untuk bergabung dalam program short course di luar negeri dari BINUS UNIVERSITY. Kalian akan belajar banyak hal baru dan memiliki banyak pengalaman menyenangkan juga!

Disney Inside Out Visit

19

23

LIFE AT BINUS

Design yang terbuka untuk umum.

GLOBAL LIFE AFTER BINUS

HOW TO BE A BINUSIAN

Dengan pengalaman selama 35 tahun, BINUS UNIVERSITY mengantar 2 dari 3 lulusannya untuk bekerja di perusahaan multinasional atau berwirausaha.

BINUS CAREER & ALUMNI CENTER

BINUS UNIVERSITY mengadakan dua kali wisuda dalam setahun. Rata-rata terdapat lebih dari 6.000 wisudawan yang dilantik setiap tahunnya.

Perusahaan

di antara lulusan BINUS sudah bekerja sebelum wisuda,

50%

1.500

05 Registrasi Ulang

06

Yang menawarkan lebih dari

Freshmen Enrichment Program (FEP)

15.000

Lowongan Kerja Setiap tahunnya

Berikut ini beberapa rekanan industri BINUS UNIVERSITY

04 Lihat Hasil TPKS

03



Mengikuti Tes Potensi Keberhasilan Studi (TPKS)

www.binus.ac.id/daftaronline

• BINUS UNIVERSITY Learning Community – BULC

02 Melakukan Registrasi

(Perwakilan BINUS di daerah) • Konsultan Pendidikan

Cek Hasil TPKS

(35% multinasional, 15% entrepreneur). Sisanya bekerja di perusahaan lokal, nasional, dan BUMN.

24

• Admisi • Admisi Online :

di antaranya bekerja di perusahaan multinasional atau menjadi entrepreneur

*Data BINUS Career Center Wisuda 54

Registrasi

• Admisi

START

01

• Admisi Online :

Pilih program studi yang kamu minati

• BINUS UNIVERSITY Learning

www.binus.ac.id/daftaronline Community – BULC (perwakilan

BINUS UNIVERSITY di daerah)

ADMISI ONLINE www.binus.ac.id/daftaronline

25

STUDY AT BINUS

74%*

Bekerja dengan lebih dari

Selamat Kamu Telah Menjadi BINUSIAN

program Selection School of Computer Science

School of Design

Faculty of Engineering

• Desain Interior • DKV New Media • DKV Animasi • DKV Creative Advertising

• Teknik Industri • Teknik Sipil • Arsitektur • Sistem Komputer • Food Technology

School of Information Systems • Sistem Informasi • Information Systems Audit (IT Auditor) • Komputerisasi Akuntansi • Business Information Technology

School of Business Management • Manajemen • International Marketing • International Business Management • Business Creation • Business Management

26

Faculty of Economics and Communication

Faculty of Humanities

• Akuntansi • Finance • Hotel Management • Marketing Communication • Mass Communication • Pariwisata

• Sastra Inggris • Sastra Jepang • Sastra Cina • Psikologi • Business Law / Hukum • Hubungan Internasional • Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Double Programs

Master Track

• Accounting and Information Systems • Manajemen dan Sistem Informasi • Teknik Informatika dan Matematika • Teknik Informatika dan Statistika

• Magister Teknik Informatika • Magister Manajemen Sistem Informasi • Magister Manajemen

STUDY AT BINUS

• Teknik Informatika • Mobile Application and Technology • Game Application and Technology • Cyber Security

27

School of Computer Science DID YOU KNOW? • 67% profesi di bidang perangkat lunak justru tersedia di luar industri teknologi, misalnya perbankan, ritel, pemerintahan, hiburan, dan sebagainya. • Pelajar yang diperkenalkan Computer Science sejak dini memiliki keunggulan lebih di bidang Matematika.

PILIHAN JURUSAN CYBER SECURITY

GAME APPLICATION AND TECHNOLOGY

Ini adalah jurusan yang paling pas buat kamu yang

Jangan sebut dirimu gamer sejati sebelum mengerti

tertarik dalam mengasah kemampuan hacking untuk

seluk-beluk industri game secara menyeluruh.

hal-hal bermanfaat.

Semua dapat kamu pelajari di jurusan ini.

Pilihan karier

Pilihan karier

Computer Network Specialist, Security Analyst,

Berbagai Profesi di Bidang Game yang Mencakup

Penetration Tester, Cyber Forensic Investigator,

Engineer/Developer, Designer, Technical Artist, Director/

Software Security Developer

Chief Technology Officer, Content Provider, Consultant, Publisher, Entrepreneur, Hingga Pekerja Akademis Seperti Lecturer, Trainer, dan Researcher

“Knowledge of computer programming is as important as knowledge of anatomy when it comes to medical research or clinical care.” - Larry Corey, President, Fred Hutchinson Cancer Research Center

TEKNIK INFORMATIKA

Di era serba mobile seperti sekarang ini bukan

Di era modern yang serba canggih seperti saat ini,

menjadi hal baru lagi ketika apapun yang kita

orang-orang yang mempunyai keahlian di bidang

kerjakan bisa diaplikasikan dalam bentuk aplikasi

komputer dan teknologi informasi sangat banyak dicari.

mobile. Mulai dari mencari informasi, membaca,

Hampir semua perusahaan besar dan menengah

1.000.000

berbelanja online dsb. Disini kamu akan diajarkan

membutuhkan tenaga ahli di bidang komputer

menciptakan berbagai aplikasi mobile yang dapat

ataupun pemrograman. Lulusan yang ahli di bidang ini

Lapangan Pekerjaan

diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

umumnya dipekerjakan dengan gaji yang besar.

untuk

Pilihan karier

Pilihan karier

400.000

Berbagai profesi di bidang Mobile yang mencakup

Software Engineer/Developer, System Analyst/

Software Engineer/Developer, Mobile Games Designer

Developer, Web Engineer/Developer, Computer

and Developer, Business Application Developer,

Network Specialist, Database Specialist, IT Support/

User Experience Designers, User Interface Architect,

Consultant, Multimedia Programmer, Lecturer/Trainer

Lulusan Computer Science Sources: BLS, NSF, Bay Area Council Economic Institute

STUDY AT BINUS

MOBILE APPLICATION AND TECHNOLOGY

Pada tahun 2020 diprediksi tersedia

28

“Everybody in this country should learn how to program a computer, because it teaches you how to think.” - Steve Jobs

Information Analyst in Decentralised Businesses, IT Support/Consultant, hingga Lecturer/Trainer

29

School of INFORMATION SYSTEMS

“Students don’t realize the opportunity that is in front of them. Information System offers a variety of jobs, a stable career and above all great income.” - Bill Baker, ConocoPhillips Strategic Recruiting Manager

DID YOU KNOW?

SISTEM INFORMASI

ACCOUNTING INFORMATION SYSTEMS

Lulusan sarjana Sistem Informasi dibutuhkan oleh

Faktanya, mayoritas perusahaan saat ini

hampir semua perusahaan sektor usaha, karena

membutuhkan lulusan yang bukan hanya unggul

teknologi informasi sudah menjadi bagian tak

dalam bidang teknologi informasi, tetapi juga

Saat ini

terpisahkan dari industri modern.

berkompeten di area akuntansi.

di Indonesia

Pilihan karier

Pilihan karier

Information Systems Developer, Konsultan dan Integrator

System Analyst/Designer/Development, Business

Sistem, Spesialis Basis Data, Business/System Analyst,

Analyst/Consultant, Information Systems Specialist/

Data Scientist, UX Designer, Social Media Analyst,

Consultant, Management Development Program,

Mobile/Web Programmer/Designer, dan Project

Financial Evaluator/Controller, Tenaga Pengajar, Profesi

Manager, Startup Business di Bidang IT, Teknopreneur

di Bidang Pemerintahan atau Non-Profit Organisation

terdapat lebih dari

1.500 Startup lokal

PILIHAN JURUSAN

Source: dailysocial.net

dan Riset, hingga Entrepreneurship

BUSINESS INFORMATION TECHNOLOGY

Pada tahun 2015, HANYA

Tenaga Kerja IT yang dapat dipenuhi, dari kebutuhan

6 juta Tenaga Kerja IT Source: Direktur Telkom Professional Center (PCC)

30

Di era serba digital ini, peran teknologi informasi

Pada tahun 2016 - 2020 Kebutuhan tenaga bidang Information Technology (IT) dan Sistem Informatika diperkirakan berjumlah

dalam bisnis modern tidak sekedar sebagai

Salah satu aspek penting sebuah perusahaan adalah

pelengkap, tetapi sebagai alat strategis utama

pengendalian internal. Agar tercapai, diperlukan audit

dalam persaingan.

sistem informasi yang memadai beserta tenaga yang kompeten.

Pilihan karier Pilihan karier

7.2 juta

Corporate Information Systems Designer, Database

Tenaga Kerja

Admin, E-Business Entrepreneur, Enterprise System

Internal IS/IT Auditor, Konsultan Keamanan IS, IS Risk

Admin and Resource Planning Consultant, IT based

Management and Assurance Advisor, Analisis Forensik,

Entrepreneur, IS Project Manager, IT/IS Consultant

External IS/IT Auditor, Systems Analyst, Systems

and Auditor, Programmer Analyst, System Tester

Designer, Business Process Analyst, Business

dan Integrator

Startup Leader

STUDY AT BINUS

4 juta

INFORMATION SYSTEMS AUDIT (IT AUDITOR)

31

DID YOU KNOW?

PILIHAN JURUSAN

Perusahaan/Bisnis harus mampu menggali valuable information dan market insight baik di

INTERNATIONAL BUSINESS MANAGEMENT Saat ini kita berada pada era bisnis global yang dinamis dan terus berkembang. Program ini membekali kamu dengan berbagai pemahaman

• Virgin Group adalah salah satu contoh konglomerasi dengan salah satu anak perusahaan Virgin Records yang menaungi banyak selebritis papan atas seperti David Bowie, Katy Perry, Daft Punk, 30 Seconds to Mars, dan lainnya. Selain itu ada juga Virgin Atlantic, Virgin Galactic, Virgin Active, dll. • Tahukah kamu? Nestle yang berpusat di Vevey, Swiss merupakan perusahaan produk makanan terbesar di dunia, diukur dari pendapatan. • Virgin dan Nestle merupakan contoh yang tepat akan kebutuhan manajemen bisnis yang baik untuk mewujudkan perusahaan berskala global.

INTERNATIONAL MARKETING

bisnis secara global yang mengacu pada beberapa Universitas di Amerika Serikat.

pasar real maupun digital, serta mengembangkan valuable products, strategic pricing dan profitable engagement kepada pelanggan baik di dunia Offline maupun Online. Program ini menjawab tantangan tersebut.

Pilihan karier Brand Management, Product Line Management,

Pilihan karier International Business Analyst, Development, Relations, Credit Analyst, Planning and Services, Pejabat Ekspor, Foreign Exchange Trader and Officer, Koordinator Ekspor dan Impor, Riset Pasar, Global Risk Management Solutions Analyst

Market Development Specialist, Marketing Consultant, Digital Marketing Management, Customer Relationship Management, Marketing and Selling Management, Product Activation Specialist, Channels Development Management, Performance Marketing Analyst, Marketing and Selling Management, Retail Management, B2B Marketing Specialist, Market-Business Analyst.

BUSINESS MANAGEMENT

MANAJEMEN

BUSINESS CREATION

Untuk menjadi seorang entrepreneur sejati,

Kurikulum program Manajemen dirancang agar

Dalam memulai sebuah usaha, tidak hanya ide

yang dibutuhkan tidak hanya modal materi,

kamu dapat beradaptasi dengan lingkungan bisnis

segar yang dibutuhkan, namun juga kemampuan

melainkan pola pikir manajerial serta wawasan

yang terus berkembang dari waktu ke waktu, melalui

manajemen yang baik serta pengetahuan yang

strategi bisnis dan teknologi informasi untuk

ilmu dan seni konsep bisnis.

cukup mengenai akuntansi dan pemasaran.

Pilihan karier

Pilihan karier

Potensi untuk Menjadi Manajer di Berbagai Bidang

Entrepreneur, Intrapreneur, Global Entrepreneur,

Entrepreneur, Konsultan Bisnis, Pengembang

Perusahaan, Entrepreneur, Konsultan Bisnis, Konsultan

Pengembang Bisnis, Perencana Bisnis,

Bisnis, Perencana Bisnis

Manajemen

Konsultan Bisnis

STUDY AT BINUS

School of BUSINESS MANAGEMENT

“If you don’t drive your business, you will be driven out of business.” - B. C. Forbes

kelangsungan bisnis yang kamu rintis.

Pilihan karier

32

33

DID YOU KNOW? Jumlah wisatawan dunia pada 2015 yang bepergian ada sekitar

1.2 Miliar

Tingkat kedatangan wisatawan di dunia

meningkat 4.4% sepanjang 2015 hingga menyentuh angka 1,18 miliar. Source: UNWTO (The World Tourism Organization)

Hingga tahun 2015, anggota Ikatan Akuntan Indonesia baru berjumlah

Bidang Keuangan dan Investasi akan menjadi salah satu sektor yang akan bertumbuh pesat

sampai tahun

2030 Source: McKinsey research

17.000

Jumlah ini diharapkan mampu

menembus angka 100.000 hingga tahun 2017

Permintaan jumlah tenaga kerja di bidang komunikasi, baik

Source: Laporan Kementerian Keuangan, 2014

Public Relations, Broadcasting, dan Digital Journalism diperkirakan akan meningkat dalam 5-10 tahun ke depan sebanyak

21% Source: The Bureau of Labor Statistics Projects

38

HOTEL MANAGEMENT

AKUNTANSI

Untuk kamu yang tertarik dengan seluk-beluk industri perhotelan, program ini memberikanmu kesempatan magang selama setahun di Hotel ternama, Restoran Fine Dining, dan Event Organiser Profesional di dalam maupun luar negeri.

Dengan bidang meliputi Auditor, Perpajakan, dan Akuntansi Manajerial, materi program ini disesuaikan dengan tren global seperti International Financial Reporting Standard (IFRS) untuk peluang yang lebih mendunia.

Pilihan karier

Pilihan karier

Professional Chef, Hotelier, Manajer Restoran, Barista, Promotor Musik/Pertunjukan, Professional Event Organiser, Konsultan Hotel, Professional Bartender, Cake Decorator, Professional Art Carving, Chocolate Maker

Akuntan di Perusahaan Big Four Akuntansi/ Pemerintahan, Manajemen Akuntansi, Konsultan Pajak, Perencana & Analisa Keuangan, Auditor, Perbankan Komersial dan Investasi

FINANCE

MARKETING COMMUNICATION

Berdasarkan data dari KELLY Services, industri jasa keuangan menempati peringkat kedua untuk industri dengan pembayaran gaji tertinggi.

Jurusan ini cocok untuk kamu yang tertarik dalam membangun serta mempertahankan reputasi sebuah merek, perusahaan, atau lembaga.

Pilihan karier

Pilihan karier

Perbankan, Securities Firms, Insurance Perusahaan Ritel sebagai Treasurer, Credit Analyst, Financial Controller/ Planner, Cash Management, Real Estate Manager, Investment Advisor, Investor Relation, Acquisition Project Manager, Risk Management, Financial Analyst, Mutual Funds Analyst, Portfolio Manager, Trader

Manajer Komunikasi Pemasaran, Tenant Relation, Guest Relation, Branding Supervisor, Event Organiser, Corporate Secretary, Public Relations Manager, Manajer Kampanye, Juru Bicara, Negosiator, Motivator, Manajer CSR (Corporate Social Responsibility), Pengelola Event RUPS (Rapat Umum Pemegang Saham)

PARIWISATA

MASS COMMUNICATION

Suka bekerja sambil jalan-jalan? Ingin menggeluti dunia pariwisata? Jurusan ini membuka peluang tersebut seluas mungkin, sembari memperdalam budaya lain dan meningkatkan kepercayaan diri.

Program ini dibuat untuk kamu yang tertarik dengan bidang pertelevisian, jurnalistik, maupun media cetak dan digital.

Pilihan karier Entrepreneur bidang pariwisata, Tour Planner, Konsultan Perjalanan, Tourism Marketer, Event Organiser, Konseptor Resort Activities, Researcher, Pegawai Pemerintah bidang Pariwisata, Pengajar akademik bidang Pariwisata

STUDY AT BINUS

FACULTY OF ECONOMICS AND COMMUNICATION

PILIHAN JURUSAN

Pilihan karier Kolumnis, Editor, Redaktur, Pemilik Situs, Press Attache di Kantor Diplomatik, Produser, Produser Eksekutif, Pengarah Acara, Sutradara, Presenter, Penulis Naskah, Kameramen, Reporter, Tim Kreatif

39 35

School of DESIGN

DKV* - NEW MEDIA Kreator komik Si Juki, Faza Ibnu Ubaydillah, adalah lulusan DKV BINUS, dan komik Si Juki

“Everything is designed. Few things are designed well.” -Brian Reed

ini sudah dibuat sejak ia masih berada di bangku kuliah, hingga sekarang sudah memiliki 9 jilid buku.

PILIHAN JURUSAN

DID YOU KNOW?

Pergeseran menuju dunia digital telah memengaruhi cara kita melihat dunia dan berkomunikasi, mulai dari membaca berita, mencari lokasi di peta, hingga cara menonton tayangan.

Pilihan karier Brand Consultant, Graphic Designer, Web Designer, Fotografer, dan juga di Bidang Periklanan, Pemasaran, serta Multimedia

Perkembangan era digital telah mempengaruhi segala aspek kehidupan kita. 

DKV* - CREATIVE ADVERTISING

Ciri khas era ini adalah paperless dan serba aplikasi.

Tidak cukup strategi pemasaran dan pokok-pokok dasar saja yang diperlukan dalam pembuatan

Kedepannya akan banyak dibutuhkan para ahli dibidang digital

iklan, jasa kreatif juga berperan penting dalam menentukan wujud akhir iklan tersebut.

Pilihan karier Konseptor, Konsultan Periklanan, Art Director, Creative Copywriter

DESAIN INTERIOR

dari sebuah kafe, restaurant dan hotel karena kamu

Marchella Febritrisia Putri, BINUSIAN 2013 adalah Penulis Buku Generasi 90an

merasa nyaman sekali berada di ruangan tersebut?

Jurusan ini dikembangkan untuk tidak sekedar

Film-film animasi mendunia banyak diproduksi oleh

Tanpa kamu sadari kamu sudah menikmati

memperkenalkan teknik visual yang baik, melainkan

hasil karya seorang desainer interior yang telah

juga bagaimana kamu dapat menyampaikan pesan

Jepang dan Amerika Serikat

mendesain ruangan tersebut.

dengan berbagai gaya animasi yang sesuai.

Pilihan karier

Pilihan karier

Desainer Interior, Pemilik Konsultan Interior, Kontraktor

Profesional di Bidang Film dan Televisi seperti Animator,

Interior, Visual Merchandiser, Interior Decorator and

Motion Graphic Designer, 3D and Visual FX Artist,

Stylist, Penulis Majalah atau Buku Interior, Lighting

Creativepreneur melalui Animasi Kreasi Sendiri

dengan studio produksi andalan seperti

Industri Animasi

Studio Ghibli atau Pixar

memiliki prospek yang sangat baik, dilihat dari pendapatan yang terus

BINUS UNIVERSITY akan mempersiapkanmu

meningkat

untuk mampu bersaing di

dunia internasional

Designer, Exhibition Designer, Event Organizer, Facility and Building Management Officer, Buyer dan Retailer untuk Perusahaan Furnitur

36

DKV* - ANIMASI

STUDY AT BINUS

Pernahkah kamu merasa tidak ingin beranjak pergi

*Desain Komunikasi Visual

37

DID YOU KNOW?

Pada tahun 2013 nilai pasar e-commerce Indonesia mencapai

US$8miliar (Rp 94.5 triliun) Dan pada tahun 2016 diprediksi naik tiga kali lipat menjadi

US$25miliar (Rp 295.5 triliun) Sources: Riset oleh Asosiasi E-commerce Indonesia (idEA), Google Indonesia, dan TNS (Taylor Nelson Sofres),

PILIHAN JURUSAN • Terdapat 783 perusahaan Jepang yang tersebar di seluruh Indonesia dan ratusan perusahaan Cina yang berencana berinvestasi di tanah air. • Diperkirakan dalam 10 tahun ke depan, Cina mampu mengalahkan Amerika Serikat dengan ekonomi terkuatnya. • Berdasarkan data, 95% daerah di Indonesia kekurangan guru SD. Saat ini jumlah guru SD sebanyak 1,400,000 dan Indonesia masih kekurangan 500,000 guru SD.

HUBUNGAN INTERNASIONAL

BUSINESS LAW / HUKUM

Memahami pola perilaku manusia akan membantu

Jurusan Hukum Bisnis mencermati perkembangan

kita untuk bisa merancang perubahan untuk

e-commerce dan inovasi bisnis di Indonesia dengan

peningkatan kinerja manusia itu sendiri dan

menyediakan praktisi hukum yang menguasai

kualitas hidup masyarakat

teknologi informasi (ICT) dan berwawasan global.

Pilihan karier

Pilihan karier

Perancang Pengembangan Komunitas, Perancang

In-house Lawyer, Advokat (litigasi dan Non-Litigasi),

Program Pelatihan, Pengajar, Asisten Psikolog, Manager

Konsultan Hak Kekayaan Intelektual, Konsultan Pasar,

Bidang SDM, Konsultan Psikologi

Kurator, Mediator, Hakim, Jaksa, Notaris

SASTRA JEPANG

SASTRA INGGRIS

Semakin meningkatnya investasi Jepang di

Jadilah William Shakespeare modern melalui

Indonesia berdampak pada meningkatnya kebutuhan

pemahaman literatur dan budaya, serta penggunaan

lulusan yang mahir berbahasa Jepang dan ahli

bahasa internasional ini secara sehari-hari dan

mengenai Jepang.

profesional.

Pilihan karier

Pilihan karier

Japanese Correspondant, Japanese Speaking Staff di

Pengajar, Translator, Interpreter, Presenter, Penulis,

berbagai bidang, Translator, Interpreter, Tour Guide,

Wirausaha dengan Membuka Pusat Pelatihan atau

Secretarial, Wirausaha Pusat Pelatihan/Penerjemahan

Jasa Kreatif

SASTRA CINA

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

Menguatnya diplomasi dan ekonomi antara

Saat ini, 95% daerah di Indonesia kekurangan tenaga

Indonesia dan Cina membuka peluang kerja bagi

guru SD. Ini artinya, lapangan kerja di bidang ini pun

Apa itu Globalisasi, Perang Dunia, dan Masyarakat

mahasiswa lulusan sastra Cina. Belajar Bahasa

masih terbuka luas untuk kalian yang tertarik untuk

ASEAN? Apa peran negara, organisasi internasional,

Mandarin menjanjikan masa depan yang cerah.

bekerja di bidang pendidikan.

Pilihan karier

Pilihan karier

Pengajar, Translator, Interpreter, Profesi di Bidang

Guru SD yang Kompeten Mengajar Menggunakan

Perhotelan dan Pariwisata, Sektor Pemerintahan

Kurikulum Nasional dan Internasional, Penulis dan Editor

perusahaan multinasional dan individu di dalamnya? Temukan jawabannya di jurusan

STUDY AT BINUS

FACULTY OF HUMANITIES

PSIKOLOGI

Hubungan Internasional.

Pilihan karier

(Imigrasi, Departemen Luar Negeri, Pariwisata,

Buku SD, Peneliti di Bidang Pendidikan atau Konsultan

Diplomat, Staf Program dan Analis di Lembaga

Komunikasi, Pendidikan, Kebudayaan), Diplomat,

Pendidikan di Jenjang Pendidikan Sekolah Dasar

Internasional, Negosiator di Perusahaan Multinasional,

Presenter Berita, Wirausaha Pusat Pelatihan/Agen

Jurnalis, Staf Kerjasama Luar Negeri

Perjalanan, Pegawai Bank Asing dan Lokal, Pegawai di kedutaan Cina serta KBRI Indonesia di Cina

38

39

FACULTY OF ENGINEERING DID YOU KNOW? • Kampus BINUS Alam Sutera yang memiliki arsitektur unik yang membuat kampus ini terlihat menarik. Hal ini menunjukkan betapa pentingnya kebutuhan profesi arsitek berstandar internasional dalam perkembangan pembangunan tanah air. • Berdasarkan data Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Pusat, sekitar 30% (sepertiga) makanan kemasan yang beredar di Indonesia terindikasi mengandung sejumlah zat berbahaya. Untuk itu peran industri teknologi makanan beserta pengetahuan di dalamnya terus dibutuhkan sebagai solusi.

Dari sisi pendapatan program studi Computer Engineering adalah program studi dengan pendapatan mencapai

US$65.000 per tahun

TEKNIK INDUSTRI *

SISTEM KOMPUTER

*

Dengan akreditasi dari Accreditation Board for

Di Indonesia, lulusan Sistem Komputer akan banyak

Engineering and Technology (ABET), kamu akan

berpartisipasi dalam Internet of Things (IOT) yang

memperoleh pengalaman bertaraf internasional,

berdampak pada perkembangan ekonomi 10 tahun

melalui bekal disiplin ilmu dan SDM handal.

ke depan. Di jurusan ini kamu akan mengasah pengetahuan hardware maupun software hingga

Pilihan karier Industri Jasa: Client Management, Praktisi Perbankan

akhirnya berkarier di berbagai bidang.

menduduki peringkat keempat

dan Investasi, Kesehatan, HR dan Industri Retail.

Pilihan karier

di antara program studi teknik lainnya

Bisnis dan Manajemen: Praktisi Strategi Bisnis,

Embedded System Developer, Soft Embedded

Investasi Perbankan, Analisis Manajemen, Manajemen

Programmer, Integrated Circuit Engineer, Electronic

Proyek dan Pengembangan Bisnis.

Systems Design Engineer, Communications Engineer,

Manufaktur: Supply Chain Analyst dan Praktisi di

Industrial Control System Engineer, Engineering

Sources: Survey National Association of College and Employers (NACE), 2016

Bidang Inventory Management, Manajemen Operasional,

PILIHAN JURUSAN

Quality Control, Process Improvement, Pergudangan

Specialist, Research Engineer, Engineering Manager, Quality Control Engineer, Marketing Engineer,

dan Logistik

Technopreneur

ARSITEKTUR

TEKNIK SIPIL

maupun gizi pada makanan dan minuman yang

Melalui jurusan ini, kamu mengaplikasikan

Secara garis besar, seorang arsitek berfokus pada

mereka konsumsi. Jurusan ini pun disediakan untuk

kecerdasanmu dalam bidang sains, citarasa seni

perancangan bangunan yang indah, sementara

mempelajari pemilihan, pengawetan, pengolahan,

yang berkelas, sekaligus pengetahuan teknologi dan

teknik sipil akan berfokus menghasilkan dan

pembungkusan, distribusi, dan konsumsi makanan

komunikasi ke dalam sebuah rancangan bangunan

menentukan bangunan yang berkualitas dan efisien.

yang sehat dan aman dari segi ilmiah.

yang kreatif, inovatif, dan humanis.

FOOD TECHNOLOGY *

Tidak banyak yang mengetahui kandungan bahan

Pilihan karier Pilihan karier

Pilihan karier

Perancang Sistem Pengolahan/Keamanan/Produk

Arsitek, Insinyur Kontraktor, Perumahan dan

Hydrological and Environmental Engineering,

Pangan Inovatif / Sistem IT Terapan untuk Pengolahan

Pengembangan Kawasan, Building Manager, Real Estate

Transportation and Traffic Engineering, Geotechnical

Pangan, Tenaga Riset dan Analis di Bidang Pangan,

Manager, Perencana Interior, Kontraktor Interior, Analis

Engineering, Highway Engineering, Construction

Analis Kebijakan, Riset, dan Implementasi dalam

Properti, Dosen, Instruktur Arsitektur, Peneliti Arsitektur,

Management, dan Information System in Civil

Pengembangan Industri, Keamanan, Gizi, dan

Jurnalis Arsitektur, 3D Animator Bidang Arsitektur,

Engineering

Standarisasi dan Kebutuhan Pangan, Konsultan di

Fotografer Arsitektur, Exhibition Organiser

STUDY AT BINUS

Profesional di bidang Structural Engineering,

Bidang Pengolahan, Sistem Keamanan, dan Sanitasi Pangan, Wirausaha di Bidang Pangan,

*ABET (Accreditation Board for Engineering and Technology)

Food Blogger Profesional

40

41

DOUBLE PROGRAMS PILIHAN JURUSAN ACCOUNTING AND INFORMATION SYSTEMS

MANAGEMENT INFORMATION SYSTEMS

COMPUTER SCIENCE AND MATHEMATICS

COMPUTER SCIENCE AND STATISTICS

Dimulainya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA)

Kolaborasi antara ilmu manajemen dengan

Ingin menjadi seperti Bill Gates sang pendiri

Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi

makin mempertajam dinamika dan persaingan bisnis

sistem informasi dan teknologi dibutuhkan untuk

Microsoft? Program ganda ini adalah pilihan yang

komputer saat ini, ilmu statistik pun menjadi salah

di tanah air. Karena itu para pelaku bisnis sangat

mendukung kelancaran proses internal sebuah

sangat tepat untuk kamu. Jika dilihat secara seklias,

satu pilihan metode penyelesaian masalah yang

membutuhkan informasi mengenai keuangan dan

perusahaan, memperkuat daya saing, hingga pada

ada kemiripan antara lulusan Teknik Informatika

digunakan banyak orang, seperti dalam bidang

pasar yang bisa diandalkan. Kebutuhan tenaga

pemecahan masalah serta pengambilan keputusan

dan Matematika dengan lulusan Teknik informatika

manajemen, penelitian, bisnis, pemasaran, hingga

kerja lulusan akuntansi pun diprediksi akan terus

oleh manajemen. Program Ganda ini dirancang

saja. Namun, dengan bekal ilmu Matematika yang

analisis resiko, lingkungan, dan masih banyak lagi.

meningkat hingga 10 tahun mendatang. Tentunya

untuk mempersiapkan tenaga profesional yang

kamu dapatkan, keterampilanmu dalam menciptakan

Hal ini pastinya membuat kombinasi antara ilmu

yang diperlukan bukan sekedar akuntansi, melainkan

mampu mengenali dan mengaplikasikan kebutuhan

algoritma pun semakin terasah, dan masih banyak

komputer dan statistik menjadi semakin penting

professional yang juga menguasai bidang teknologi

manajemen di segala bidang ke dalam aplikasi

lagi kelebihan-kelebihan lain yang pastinya mampu

dan dibutuhkan.

informasi sebagai nilai tambah.

sistem informasi, serta mengembangkan pola pikir

mendukung karir masa depanmu.

Pilihan karier Consultant, System Designer, UX Designer, dan Data Scientist

para individu dan mempersiapkan mereka sebagai pemimpin bisnis masa depan dan teknopreneur.

Pilihan karier Pilihan karier

Peneliti Pasar, Analis Bisnis, Pengevaluasi Kinerja

Pilihan karier

Konsultan IT, Software and Game Developer, Network

Perusahaan, Perancang Sistem Database, Analis Sistem,

Security Specialist, Computer Simulation Specialist,

Analis Pembuatan Keputusan, Quality Control, Analis

Information System Corporate Planner, Teknopreneur,

Pengajar dan Peneliti, Quantitative Product Planner,

Pertumbuhan Keuangan

e-Business, Manajer Sistem Informasi, Pengelola Proyek

Optimisation Analyst

STUDY AT BINUS

Sistem Informasi, Systems Design, dan Konsultan IT/IS

42

43

International Collaboration and Experience

“Education is the most powerful weapon which you can use to change the world.” - Nelson Mandela

Program ini dirancang bagi kamu yang memiliki prestasi akademik tinggi agar dapat melanjutkan jenjang pendidikan S1 dan S2 secara berkesinambungan dalam jangka waktu 4,5 tahun.

Ada 3 Program yang dapat dipilih, yaitu :

1 2 3

Teknik Informatika (S1)

BINUS UNIVERSITY memperkenalkan BINUS Global

Program ini bisa didapatkan di jurusan-jurusan berikut:

Class yang mempersiapkan kamu untuk dapat tetap



Accounting

kompeten berkarya dan berwirausaha di dunia global,



Computer Science

melalui lingkungan dan metode pengajaran berkelas



Information Systems

internasional, seperti:



International Business and Management



International Relations



Management

Magister Teknik Informatika (S2) •

Penggunaan Bahasa Inggris pada 90% materi

Sistem Informasi (S1)



perkuliahan dan thesis

Magister Manajemen Sistem Informasi (S2)



Sistem pembelajaran menyeluruh dengan



konsep global dan multikultur



Pemonitoran perkembangan akademis tiap



mahasiswa oleh Global Class Student Advisor



Studi satu semester di salah satu universitas

Manajemen (S1) Magister Manajemen (S2)

rekanan Global Class di Asia, Eropa, hingga

Amerika dengan sistem credit transfer



Seminar dan workshop tiap semester oleh



perusahaan lokal dan internasional untuk

mengasah soft skills dan life skills kamu

STUDY AT BINUS

MASTER TRACK

45

UNIVERSITY AMERICA • Appalachian State University • Emporia State University • University of California, Irvine • University of Hawai‘i at Manoa AUSTRALIA • Deakin University • Queensland University of Technology • University of Canberra • University of New South Wales • Victoria University BELGIUM • ICHEC Brussels Management School BRAZIL • Universidade de São Paulo BRUNEI DARUSSALAM • Universiti Brunei Darussalam CAMBODIA • Cambodian Mekong University CHINA • Beijing Institute of Technology • Beijing Normal University • Fujian Normal University • Nanjing University of Information Science and Technology

46

• Ningbo University • Northwestern Polytechnic University • South China University of Technology • University of Macau • Xiangsihu College of Guangxi University • Yunnan University (Institute of International Studies) • Yunnan University of Finance and Economics • Zhejiang University CZECH REPUBLIC • Tomas Bata University FINLAND • Kajaani University of Applied Sciences FRANCE • Burgundy School of Business • Ecole de Management de Normandie • ESC Rennes School of Business • ESC Troyes - Champagne School of Management • IESEG School of Management • ISC Paris School of Management • ISTC - Ecole de Communication • Universite Catholique de Lille GERMANY • University of Bremen

HONG KONG • Hong Kong Polytechnic University, School of Professional Education and Executive Development (SPEED) INDIA • Chitkara University • VIT University ITALY • Politecnico di Milano JAPAN • Hokuriku University • Kanazawa Seiryo University • Kindai University • Ritsumeikan Asia Pacific University • Tama University • Tokyo Metropolitan University • University of Toyama • Waseda University • Yamanashi Gakuin University KOREA • Catholic University of Daegu • Chung-Ang University • Dankook University • Dong-A University • Dongguk University • Duksung Women’s University • Hanyang University • Inha University • Kangwon National University

LITHUANIA • Kaunas University of Technology MALAYSIA • Multimedia University • Taylor’s University • Universiti Malaysia Sarawak • Universiti Utara Malaysia NEW ZEALAND • Auckland University of Technology PHILIPPINES • Ateneo de Manila University POLAND • Kozminski University PORTUGAL • Polytechnic Institute of Coimbra RUSSIA • Ural Federal University SINGAPORE • S P Jain School of Global Management SOUTH AFRICA • University of Johannesburg

SPAIN • Universidad Catolica San Antonio De Murcia SWITZERLAND • FHS St. Gallen - University of Applied Science TAIWAN • Cheng Shiu University • Chinese Culture University • Chung Yuan Christian University • National Chengchi University • National Sun Yat-Sen University • National Taipei University of Technology • Tamkang University (The College of International Studies) THAILAND • Bangkok University • Mahidol University International College • Suan Sunandha Rajabhat University • University of the Thai Chamber of Commerce THE NETHERLANDS • Fontys Academy for Creative Industries • HAN University of Applied Sciences • Hanze University of Applied Sciences • Inholland University of Applied Sciences • Maastricht University • Rotterdam Business School • Saxion University of Applied Sciences • University of Twente

UNITED KINGDOM • Coventry University • Cranfield University • Edinburgh Napier University • King’s College London • University of Northampton • University of Nottingham VIETNAM • FPT University • Vietnam National University Ho Chi Minh City

NETWORK International Student Exchange Program (ISEP) over 300 universities worldwide Passage to ASEAN (P2A) over 50 universities in ASEAN AIMS ASEAN + Japan and Korea Thailand (Prince of Songkla University, Mahidol University) Malaysia (Universiti Sains Malaysia, Universiti Teknologi MARA, University of Malaya) The Philippines (Ateneo de Manila University) Japan (University of Tsukuba)

STUDY AT BINUS

Higher Education Institution Partners

• Kookmin University • Kwangwoon University • Kyung Hee University • Sejong University • SolBridge International School of Business • Sungkyunkwan University • Woosong University • Yeungnam University

47

Scholarship

BINUS Headline

“The beautiful thing about learning is that no one can take it away from you.” - B.B King

Robot Humanoid “Bimax” Karya Christian, Reinard dan Kevin

“BINA NUSANTARA Wheelchair” Karya Jennifer dan Ivan

Metro Plus Pagi - 17 Maret 2016

Indonesia Morning Show - 1 Februari 2016

Link : http://m.metrotvnews.com/play/2016/03/17/499868

https://www.youtube.com/watch?v=qZVoe1IcqGo

Informasi lebih lanjut mengenai beasiswa BINUS UNIVERSITY, silahkan cek

Aplikasi Big 5 Traits

Padmamitra Award

www.binus.ac.id/beasiswa

“Kembangkan Aplikasi Untuk Mendeteksi

“Teach for Indonesia BINUS Terbaik” -

Kepribadian di Medsos” - Jawa Pos, 5 April 2016

Jawa Pos, 22 Januari 2016

Setiap individu berhak mendapatkan pendidikan yang layak dan berkualitas. Untuk itu BINUS UNIVERSITY menyediakan berbagai program beasiswa penuh maupun parsial untuk kamu yang berprestasi secara akademik maupun non-akademik, di tingkat nasional dan internasional. “The Widia Scholarship for Outstanding Achievers” adalah salah satu program beasiswa unggulan BINUS UNIVERSITY yang memungkinkan kamu berkuliah S1 di BINUS UNIVERSITY tanpa dikenakan biaya hingga masa studi berakhir. Selain itu, disediakan juga program beasiswa lainnya berdasarkan prestasi dan hasil peringkat TPKS.

VIKA WIDIASTUTI/JAWA POS

48

MARUTI ASMAUL HUSNA/JAWA POS

JADI INSPIRASI: Tiga mahasiswa BINUS memamerkan

PRESTASI: Dari kiri, Manager Teach for Indonesia

karya di Restoran Lab Kitchen Hotel Management

Maria Intan Setiadi, Wagub DKI Djarot Saiful Hidajat, dan

BINUS UNIVERSITY kemarin.

Ketua Yayasan Binus Group Bernard Gunawan.

Link : http://binus.ac.id/2016/04/kembangkan-aplikasi-untuk-

Link : http://binus.ac.id/2016/01/teach-for-indonesia-binus-

mendeteksi-kepribadian-di-medsos/

terbaik/

49

STUDY AT BINUS

Tunjukkan prestasimu dan raih kesempatan yang ada!

School/

Program

Faculty

School of Computer Science

School of Information Systems

Tabel Pilihan Program Tahun Akademik 2017/2018

Syarat

Jumlah

Pendidikan

SKS

Lama Studi (Tahun)

Kemanggisan

Alam Sutera

Game Application and Technology (S1)

SMA (IPA)



Arsitektur (S1)

Mobile Application and Technology (S1)

SMK*

√ √

Teknik Informatika (S1) Information Systems Audit (S1) Accounting Information Systems (S1) Sistem Informasi (S1) Business Information Technology (S1)

Faculty of



(Semua



Jurusan)



Business

International Marketing (S1)

Management

Manajemen (S1)

(Semua Jurusan)

Marketing Communication (S1) Mass Communication (S1) Hotel Management (D4)

School of

DKV - Creative Advertising (S1)

Design

DKV - New Media (S1) Desain Interior (S1)

Faculty of Humanities

Faculty of Engineering









(Semua Jurusan)

(Semua Jurusan)









√ 146

SMTA

4-7

√ √



Hubungan Internasional (S1)

√ SMTA



Psikologi (S1)

(Semua



Sastra Cina (S1)

Jurusan)



Sastra Jepang (S1)



Sastra Inggris (S1)



Sistem Komputer (S1)



Teknik Sipil (S1) Teknik Industri (S1) Food Technology (S1)

SMA (IPA) SMK*



√ √

Arsitektur (S1)





Business Law / Hukum (S1)

Pendidikan Guru Sekolah Dasar (S1)

√ √

SMTA

Pariwisata (S1) DKV - Animasi (S1)





Akuntansi (S1)

Teknik Industri (S1)

Jumlah

Pendidikan

SKS

Lama

Lokasi Kampus

Studi (Tahun)

Kemanggisan

√ √





202



Accounting & Information Systems (S1+S1)

(Semua

200

Manajemen dan Sistem Informasi (S1+S1)

Jurusan)

200

Programs

Master Track

Magister Manajemen (S1 + S2)

Programs

Magister Manajemen Sistem Informasi (S1 + S2) Magister Teknik Informatika (S1 + S2)

Bekasi



SMK*

202

Teknik Informatika dan Statistika (S1+S1)

Sutera



SMA (IPA)

SMTA

Double

Alam



SMA (IPA)

Teknik Informatika dan Matematika (S1+S1)

√ √

SMTA

Teknik Sipil (S1)

Syarat

Food Technology (S1)



SMTA

International Business Management (S1)

Finance (S1)

Engineering



School of

Communication

Program

Faculty

Sistem Komputer (S1)



Economics &

Bekasi



Business Creation (S1)

Faculty of

School/

Cyber Security (S1)

Business Management (S1)

50

Lokasi Kampus

SMTA (Semua Jurusan SMA (IPA) SMK*

5-7

√ √ √

169 √

172 4,5 - 7 172



CATATAN : * Jumlah SKS dari School of Computer Science hingga Faculty of Engineering adalah 146 SKS Informasi lebih lanjut, hubungi bagian Admisi atau melalui website: www.binus.ac.id

Catatan Khusus Master Track Program Magister Teknik Informatika • Lama studi : 4,5 tahun (jumlah SKS : 172 SKS) • Nilai rapor Matematika dan Fisika minimal 7 (kelas 10 sampai dengan semester terakhir) • Nilai BUEPT (TOEFL) ≥ 450 • Fotokopi rapor kelas 10-12

Magister Manajemen Sistem Informasi • Lama studi : 4,5 tahun (jumlah SKS : 172 SKS) • Nilai rapor Matematika IPA minimal 7 (kelas 10 sampai dengan semester terakhir) • Nilai rapor Matematika IPS minimal 7.5 (kelas 10 sampai dengan semester terakhir) • Fotokopi rapor kelas 10-12

STUDY AT BINUS

Tabel Pilihan Program Tahun Akademik 2017/2018

Magister Manajemen • Lama studi : 4,5 tahun (jumlah SKS : 169 SKS) • Nilai rapor Matematika minimal 7 (kelas 10 sampai dengan semester terakhir) • Nilai BUEPT (TOEFL) ≥ 450 • Fotokopi rapor kelas 10-12

√ √

51

√ √

FA-Brochure-BINUS-UNIVERSITY-2016-57f5d40e01084.pdf ...

FA-Brochure-BINUS-UNIVERSITY-2016-57f5d40e01084.pdf. FA-Brochure-BINUS-UNIVERSITY-2016-57f5d40e01084.pdf. Open. Extract. Open with. Sign In.

4MB Sizes 87 Downloads 258 Views

Recommend Documents

No documents